Search

Kantor PLN di Sunter Jakut Terbakar

INILAHCOM, Jakarta - Sebuah Kantor PLN di Jalan Yos Sudarso (seberang MOI Kelapa Gading) Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta Utara terbakar pada Minggu (31/1/2018) malam.

"Iya benar, itu yang kebakar Kantor PLN," kata Operator Sudin Damkar Jakarta Utara, Subarlan saat dihubungi INILAHCOM.

Menurut dia, saat ini petugas pemadam kebakaran masih berupaya memadamkan api yang melahap kantor Perusahaan Listrik Negara di seberang MOI Kelapa Gading.

"Masih upaya pemadaman. Kejadian tadi sekitar pukul 22.45 Wib," ujarnya.[ris]

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Kantor PLN di Sunter Jakut Terbakar : http://ift.tt/2DuEX1Z

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kantor PLN di Sunter Jakut Terbakar"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.