INILAHCOM, Jakarta - Kecelakaan lalu lintas tunggal kembali terjadi di Jakarta Barat pada Kamis (30/8/2018) dini hari.
Berdasarkan informasi dari TMC Polda Metro Jaya, kecelakaan ini melibatkan mobil Toyota warna hitam nomor polisi B 1437 UIA di TL Tomang, Jalan S Parman, Jakarta Barat.
Mobil tersebut terlihat menabrak tiang dan pohon yang berada di pinggir jalan, akhirnya tiang pun roboh ditabraknya dan mobil bagian depan juga ringsek.
Namun, belum diketahui penyebab terjadinya kecelakaan tunggal tersebut termasuk identitas pengemudi. Karena, pihak kepolisian masih dalam menangani perkara tersebut di lokasi kejadian.[ris]
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan Toyota Tabrak Tiang Hingga Roboh di Tomang : https://ift.tt/2PQ0Q1l
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Kebakaran Kosambi
INILAHCOM, Jakarta - Penyidik Polda Metro Jaya menetapkan tiga tersangka kebakaran gudang petasan P… Read More...
Anies Ajak Perkaya Kosakata di Hari Sumpah Pemuda
INILAHCOM, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengajak anak bangsa menjadikan Bahasa Ind… Read More...
Pagi Jakarta Berawan, Siang dan Malam Hujan
INILAHCOM, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika memprakirakan cuaca Jakarta dan s… Read More...
Anies Sudah Terima Kabar Bakal Diperiksa KPK
INILAHCOM, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengaku telah diinformasikan terlebih dah… Read More...
Sebelum Gudang Terbakar, Asep Curhat ke Keluarga
INILAHCOM, Jakarta - Asep Angga Gunawan (21), salah satu korban kebakaran disertai ledakan di gudan… Read More...
0 Response to "Toyota Tabrak Tiang Hingga Roboh di Tomang"
Posting Komentar