INILAHCOM, Jakarta - Cuaca DKI Jakarta diprakirakan berawan sepanjang Kamis (23/8/2018).
Pada pagi hari, melalui situsnya, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca seluruh wilayah Ibukota dalam keadaan berawan.
Siang harinya, di Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Timur dan Jakarta Utara cerah berawan. Sementara itu, Jakarta Selatan dprakirakan berawan dan Kepulauan Seribu diprediksi terik.
"Malam harinya, wilayah Jakarta Selatan diprediksi turun hujan lokal. Sedangkan wilayah DKI lainnya diprakirakan cerah berawan," kutip situs bmkg.go.id.
Adapun suhu Jakarta sepanjang hari ini diprediksi BMKG berkisar antara 24 hngga 32 derajat celcius dengan kelembaban 65 hingga 80 persen.
Baca Kelanjutan Malam Jumat, Hujan Lokal Bakal Guyur Jaksel : https://ift.tt/2MvBBndBagikan Berita Ini
0 Response to "Malam Jumat, Hujan Lokal Bakal Guyur Jaksel"
Posting Komentar