INILAHCOM, Jakarta - Kawasan padat penduduk di Jl. Tanah Tinggi, Johar Baru, Jakarta Pusat, mengalami kebakaran Selasa (26/6/2018).
"Objek kejadian rumah tinggal padat hunian," kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat Hardisiswan saat dikonfirmasi.
Sebanyak 18 unit mobil pemadam kebakaran telah diterjunkan guna memadamkan api di lokasi tersebut dan hingga saat ini belum diketahui penyebab kebakarannya.
"Sekarang masih dalam proses pemadaman," tutupnya. [rok]
Baca Kelanjutan Kawasan Padat Penduduk Johar Baru Terbakar : https://ift.tt/2K7ZzDMBagikan Berita Ini
0 Response to "Kawasan Padat Penduduk Johar Baru Terbakar"
Posting Komentar