INILAHCOM, Jakarta - Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Saefullah mengatakan Gubernur DKI Anies Baswedan menginstruksikan anggota Tim Gubernur Untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) di tingkat kota ditarik ke provinsi.
"Karena kita otonomi, tingkat 1, sehingga di tingkat kota tidak ada lagi tim percepatan pembagunan untuk para wali kota jadi semua ditarik ke provinsi personalnya sedang digodok, mudahan dateng dari profesional," kata Saefullah, Selasa (26/11/2017).
Saefullah pun memastikan tidak ada penambahan maupun pengurangan jumlah 73 anggota TUGPP. "73 karena kita sudah bagikan kepada bidang-bidangnya," tutupnya.[jat]
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan Anies Tarik TGUPP Tingkat Kota ke Pusat : http://ini.la/2421200
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Identitas Mayat di Pinggir Tol Belum Terungkap
INILAHCOM, Jakarta - Kapolsek Makasar Kompol Lindang Lumban mengatakan hingga saat ini pihaknya bel… Read More...
Sabtu Siang, Jaktim dan Jaksel Diguyur Hujan
INILAHCOM, Jakarta - Badan Metorologi, Klimatologi dan Geofisika memprakirakan cuaca seluruh wilaya… Read More...
Tabrak Lari Tendean-Saharjo, Pelaku Sasar Pemotor
INILAHCOM, Jakarta - Kasubdit Bin Gakum Ditlantas Polda Metro Jaya AKBP Naser membenarkan kecelakaa… Read More...
Sepanjang Jumat, Jakarta Diprediksi Hujan Lagi
INILAHCOM, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan hujan akan k… Read More...
Kecelakaan Beruntun Terjadi di Jl Saharjo
INILAHCOM, Jakarta - Sebuah kecelakaan terjadi di Jl Saharjo, Jakarta Selatan yang mengakibatkan ru… Read More...
0 Response to "Anies Tarik TGUPP Tingkat Kota ke Pusat"
Posting Komentar