JAKARTA, KOMPAS.com - Daftar harga pangan hari ini, Jumat (14/1/2022) di Jakarta mengalami kenaikan pada beberapa komoditas. Kenaikan harga pangan hari ini itu diketahui berdasarkan laman https://ift.tt/2MIdVrF.
Berdasarkan laman tersebut, salah satu harga komoditas yang naik adalah harga cabai rawit hijau. Harga cabai rawit hijau hari ini dibanderol Rp 57.926 per kilogram atau naik Rp 969 jika dibandingkan harga kemarin.
Selain itu, harga minyak goreng juga mengalami kenaikan pada hari ini. Harga komoditas tersebut tercatat naik Rp 36 menjadi di angka Rp 19.717 per kilogram.
Baca juga: Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian, dari 0,5 Gram hingga 1 Kg
Namun, ada juga harga sembako yang mengalami penurunan pada hari ini. Misalnya, harga telur yang turun sebesar Rp 431 menjadi Rp 24.940/kg jika dibandingkan harga kemarin.
Berikut daftar harga sembako hari ini berdasarkan laman https://ift.tt/2MIdVrF yang dikutip pada pukul 13.00 WIB:
Baca juga: Omicron Merebak, Harga Minyak Mentah RI Merosot Jadi 73,36 Dollar AS Per Barrel
- Harga Beras IR I (IR 64) Rp 11.455/kg
- Harga Beras IR II (IR 64) Ramos Rp 10.525/kg
- Harga Beras IR III (IR 64) Rp 9.642/kg
- Harga Beras Muncul I Rp 11.883/kg
- Harga Beras IR 42/Pera Rp 11.922/kg
- Harga Beras Setra I/Premium Rp 12.012/kg
- Harga Minyak Goreng (Kuning/Curah) Rp 19.717/kg
- Harga Cabai Merah Keriting Rp 34.976/kg
- Harga Cabai Merah Besar (TW) Rp 38.000/kg
- Harga Cabai Rawit Merah Rp 59.619/kg
- Harga Cabai Rawit Hijau Rp 57.926/kg
- Harga Bawang Merah Rp 31.547/kg
- Harga Bawang Putih Rp 30.023/kg
- Harga Ayam Broiler/Ras 38.463/ekor
- Harga Telur Ayam Ras Rp 24.940/kg
- Harga Gula Pasir Rp 13.821/kg
- Harga Tepung Terigu Rp 8.428/kg
- Harga Garam Dapur Rp 3.268/250 gram
- Harga Kentang (Sedang) Rp 15.452/kg
- Harga Tomat Rp 14.523/kg
- Harga Kelapa Kupas Rp 9.200/butir
- Harga Semangka Rp 9.870/kg
- Harga Jeruk Medan Rp 26.300/kg
- Harga Daging Sapi Has (Paha Belakang) Rp 131.410/kg
- Harga Daging Sapi Murni (Semur) Rp 126.785/kg
- Harga Daging Kambing Rp 131.896/kg
- Harga Daging Babi Berlemak Rp 120.555/kg
- Harga Ikan Bandeng (Sedang) Rp 38.638/kg
- Harga Ikan Mas Rp 36.105/kg
- Harga Ikan Lele Rp 26.000/kg
- Harga Gas Elpiji 3kg Rp 20.764
- Harga Susu Bubuk Bendera 400 gram Rp 45.272/kardus
- Harga Susu Bubuk Dancow 400 gram Rp 47.538/kardus
- Harga Susu Kental Manis Bendera 200 gram Rp 11.607/kaleng
- Harga Susu Kental Manis Enak 200 gram Rp 9.625/kaleng
- Harga Margarin BluBand Cup Rp 13.243/kemasan
- Harga Bluband Sachet Rp 8.190/kemasan.
Baca juga: IHSG Sesi I Hijau, Asing Koleksi ADRO, BBCA, dan UNTR
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel."harga" - Google Berita
January 14, 2022 at 02:05PM
https://ift.tt/3K90HSW
Minyak Goreng dan Cabai Rawit Hijau Masih Mahal, Berikut Harga Pangan Hari Ini - Kompas.com - Kompas.com
"harga" - Google Berita
https://ift.tt/2JQM9Kf
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Minyak Goreng dan Cabai Rawit Hijau Masih Mahal, Berikut Harga Pangan Hari Ini - Kompas.com - Kompas.com"
Posting Komentar