Search

Harga Kedelai Naik, Harga Jagung dan Gandum Turun Pada Penutupan Pasar Hari Selasa - Vibiznews

(Vibiznews – Commodity) – Pergerakan Pasar Di Bursa Chicago Grain Exchange pada hari Selasa 21 September 2021 , harga biji-bijian mixed setelah Perkiraan Barchart cmdty View,   harga jagung turun, perkiraan hasil panen diturunkan , harga kedelai naik dan harga gandum turun, meningkatnya hasil panen Rusia

Review Harga pada Penutupan Pasar pada hari  Selasa untuk Biji-bijian:

Jagung

Harga Jagung Desember di CBOT turun 4.75 sen (0.91%) menjadi $5.175 per bushel

Harga jagung turun pada penutupan pasar hari Selasa setelah perkiraan dari Barchart’s cmdty View bahwa hasil panen diturunkan 1.21 bpa menjadi 182.36 sampai 20k bpa. Hasilnya 15.27 bbu.

Panen jagung Uni Eropa pada tahun 2021/22 berkurang 0.12 MT/HA menjadi 7.78 MT/HA (1.9 sampai 123.9 bpa)

Kedelai

Harga kedelai Nopember di CBOT naik 11.50 sen (0.91%) menjadi $12.74 per bushel, harga soymeal Desember naik $2 (0,59%) menjadi $341.8 per ton dan harga minyak kedelai naik 42 sen (0.77%) menjadi $55.29.

Harga kedelai naik pada penutupan pasar hari Selasa setelah Barchart’s cmdty view menurunkan hasil panen 0.2 bpa menjadi 51.12 bpa dan menambahkan 40k are sehingga area yang bisa dipanen 86.75 juta are sehingga mengurangi hasil panen 15 mbu. Perkiraan USDA 4.435 bbu.

Penanaman kedelai di Brazil sedang dimulai baru 0.1% dari area yang diperkirakan menurut AgRural. Mato Grosso dan Parana daerah yang ditanam pada awalnya. Perkiraan daerah yang akan ditanami sebesar 39.1m HA pada tahun 21/22 kenaikan 3.6% dan mencapai rekor 144 MMT

Gandum

Harga gandum Desember di CBOT turun 10.50 sen (1.50%) menjadi $6.9025 per bushel.

Harga gandum masih melanjutkan penurunan pada hari Selasa setelah SovEcon, Rusia menaikkan perkiraan panen gandum 2021/22 sebesar 200k MT menjadi 75.6 MT, karena meningkatnya hasil panen Siberia. IKAR memperkirakan hasil panen Rusia antara 74-75 MMT sedangkan USDA memperkirakan sebesar 72.5 MMT.

Jepang membuat tender mingguannya untuk memesan 113,067 MT gandum, 55,481 MT dari AS dan sisanya dari Canada.

Loni T / Senior Analyst Vibiz Research Centre Division, Vibiz Consulting

Editor : Asido

Adblock test (Why?)



"harga" - Google Berita
September 22, 2021 at 04:05PM
https://ift.tt/3u9iIJm

Harga Kedelai Naik, Harga Jagung dan Gandum Turun Pada Penutupan Pasar Hari Selasa - Vibiznews
"harga" - Google Berita
https://ift.tt/2JQM9Kf
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Harga Kedelai Naik, Harga Jagung dan Gandum Turun Pada Penutupan Pasar Hari Selasa - Vibiznews"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.