Search

Harga emas lanjut menguat pada Selasa (8/6) pagi - Investasi Kontan

Reporter: Herlina KD | Editor: Herlina Kartika Dewi

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas melanjutkan rebound pada perdagangan Selasa (8/6) pagi. Pukul 07.18 WIB, harga emas untuk pengiriman Agustus 2021 di Commodity Exchange ada di US$ 1.902,40 per ons troi, naik 0,19% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.989,80 per ons troi.

Emas pulih dari kerugian sebelumnya yang datang setelah komentar Menteri Keuangan AS Janet Yellen tentang suku bunga.

Sebelumnya, harga emas terkoreksi setelah pernyataan Yellen bahwa suku bunga yang sedikit lebih tinggi akan menjadi nilai tambah bagi AS dan Federal Reserve. Suku bunga yang lebih tinggi mengurangi permintaan logam mulia.

Baca Juga: Saham Merdeka Copper (MDKA) tetap direkomendasikan meski ada tantangan produksi

Sebelumnya, emas sudah bergerak di kisaran US$ 1.900 per troi ons di tengah perdebatan seputar tekanan harga dan spekulasi apakah Federal Reserve akan memulai pembicaraan tentang pengurangan pembelian obligasi besar-besaran.

"Emas mengambil nafas pendek sebelum membuat tawaran berikutnya di level US$ 1.900," kata analis Commerzbank AG Carsten Fritsch dalam sebuah catatan seperti dikutip Bloomberg.

 

 

 

DONASI, Dapat Voucer Gratis!
Dukungan Anda akan menambah semangat kami untuk menyajikan artikel-artikel yang berkualitas dan bermanfaat.

Sebagai ungkapan terimakasih atas perhatian Anda, tersedia voucer gratis senilai donasi yang bisa digunakan berbelanja di KONTAN Store.




Adblock test (Why?)



"harga" - Google Berita
June 08, 2021 at 07:26AM
https://ift.tt/3zculBa

Harga emas lanjut menguat pada Selasa (8/6) pagi - Investasi Kontan
"harga" - Google Berita
https://ift.tt/2JQM9Kf
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Harga emas lanjut menguat pada Selasa (8/6) pagi - Investasi Kontan"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.