Suara.com - Harga jual emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada Kamis (30/7/2020) untuk ukuran satu gram dibanderol di harga Rp 1.016.000
Harga jual tersebut terpantau naik Rp 3.000 dibandingkan dengan harga jual Rabu (29/7/2020) kemarin.
Sementara itu, harga buyback (beli kembali) emas Antam dibanderol di harga Rp 913.000 per gram.
Harga buyback tersebut juga naik Rp 3.000 dibandingkan dengan harga buyback Rabu kemarin.
Seperti dilansir dari laman resmi Logam Mulia Antam, berikut adalah harga jual emas batangan pada hari ini.
- emas 0,5 gram Rp 538.000.
- emas 2 gram Rp 1.972.000.
- emas 3 gram Rp 2.933.000.
- emas 5 gram Rp 4.860.000.
- emas 10 gram Rp 9.655.000.
- emas 25 gram Rp 24.012.000.
- emas 50 gram Rp 47.945.000.
- emas 100 gram Rp 95.812.000.
- emas 250 gram Rp 239.265.000.
- emas 500 gram Rp 478.320.000.
- emas 1.000 gram Rp 956.600.000.
- Lihat Semua
"harga" - Google Berita
July 30, 2020 at 11:18AM
https://ift.tt/2XavYhl
Harga Jual Emas Meroket, Kini Tembus Rp 1.016.000/Gram - Suara.com
"harga" - Google Berita
https://ift.tt/2JQM9Kf
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Harga Jual Emas Meroket, Kini Tembus Rp 1.016.000/Gram - Suara.com"
Posting Komentar