INILAHCOM, Jakarta - Jelang Imlek atau perayaan tahun baru china Sabtu, 25 Januari 2020 besok. Hujan mulai mengguyur wilayah DKI Jakarta.
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta Subejo mengatakan sesaui pantauan pihaknya, ada 17 titik banjir di Ibu Kota. Hal ini dikarenakan curah hujan yang tinggi. Sementara untuk ke dalaman bervariasi. Yakni dari 15 hingga 30 cm.
"Di Jakarta Utara 13 titik, di Jakarta Pusat dua titik dan di Jakarta Barat dua titik. Penyebabnya curah hujan tinggi," ujar Subejo, Jumat (24/1/2020).
Berikut 17 titik banjir di Jakarta akibat curah hujan yang terjadi pada hari ini :
Jakarta Pusat
1. Jalan Letjend Suprapto Kelurahan Cempaka Baru Kecamatan Cempaka Putih
Kejadian 09.30 WIB
2. Underpass Gandhi Keluraha Kebon Kosong Kecamatan Kemayoran
Kejadian 08.00 WIB
Jakarta Utara
1. Jalan Madya Kebante an Kelurahan Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
2. Jalan Peralihan Sungai Begog Kelurahan Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
3. Komplek Dewa Kembar Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
4. Kampung Sawah Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
5. Jalan Arteri Marunda sisi Selatan Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
6. Jalan Madya Semper Semper Timur Kecamatan Cilincing
Kejadian 08.00
7. Jalan Mahoni Kelurahan Lagowa Kecamatan Koja
Kejadian 08.00 WIB
8. Jalan Parang Tritis Raya Kelurahan Ancol Kecamatan Pademangan
Kejadian 09.30 WIB
9. Jalan Pedongkelan Kelurahan Cilincing Kecamatan Cilincing
Kejadian 06.00 WIB
10. Jalan Bulak Cabe Kelurahan Cilincing Kecamatan Cilincing
Kejadian 06.00 WIB
11. Jalan Cilincing Bhakti Kelurahan Cilincing Kecamatan Cilincing
Kejadian 06.00 WIB
12. Jalan Bhakti Kelurahan Cilincing Kecamatan Cilincing
Kejadian 06.00 WIB
13. Jalan Cilincing Lama Kelurahan Cilincing Kecamatan Cilincing
Kejadian 06.00 WIB
Jakarta Barat
1. RW 05 Kelurahan Kapuk Kecamatan Cengkareng
Kejadian 06.00 WIB
2. RW 12 Kelurahan Kapuk Kecamatan Cengkareng
Kejadian 06.00 WIB
[adc]
Baca Kelanjutan Jelang Imlek, Waspadai 17 Titik Banjir di Jakarta : https://ift.tt/36qPAQaBagikan Berita Ini
0 Response to "Jelang Imlek, Waspadai 17 Titik Banjir di Jakarta"
Posting Komentar